Rabu, 07 Desember 2016

Gambar Untuk Mading Edisi Natal

Hai sahabat blogger sepermainan~
Menjelang natal, Lianty bersama tiga teman Lianty sesama anggota OSIS bagian Majalah Dinding ditugaskan kakak kelas untuk menyampaikan informasi tema majalah dinding kali ini ketiap-tiap kelas di SMA (kecuali kelas 3). Nah, jadi kami ditugaskan mengumumkan 
      “Bagi yang pandai menggambar, mengarang puisi dan artikel. Bisa menyumbangkan karyanya bertemakan natal, kami akan kutip karyanya besok”
Tapi eh tapi, karena salah satu teman Lianty lagi sakit alias gak enak badan, Lianty bersama teman yang satunya lagipun hilang mood juga :’D jadi kami gak jadi ngumumin :’V Yah begitulah, jadi kamilah yang terpaksa membuat gambar dan mengarang puisinya.

Lianty yang menggambar dan teman Lianty yang bikin puisi.

Karena berhubung Lianty dan teman Lianty ini muslim, kami gak terlalu ngerti sama tema-tema natal ini. Dan kamipun berselancar ria di pulau google (?).
Lianty berakhir terdampar di situs youtube ini:


Siapapun yang punya channel youtube ini Lianty sangat berterima kasih.
Really really thank you :* Karena Lianty bener-bener gak tau lagi mau gambar apaan :’D
Ide-ide gak ada yang muncul :’V






Satu lagi, gambar yang ini,

Lianty dapat dari Instagram @kirakiradoodle.
Thank you :*




Nah Lianty udah aman.
Sekarang tinggal teman Lianty.
Dan akhirnya dia bikin puisi bahasa Inggris yang ia dapat dari google juga :’V
Padahal sama-sama gak ngerti itu maksud dan arti puisinya apaan :'3
#yang_penting_hepi #yang_penting_siap

Hufffftttt,...
Akhirnya bisa bernafas juga, semoga aja kakak kelas gak curiga :’v
Hehehehe...


Sampai disini dulu ya postingan Lianty hari ini.
Salman, salam manis.

-Lianty Putri-

0 tanggapan:

Posting Komentar

Thank you for leaving a comment ^^