Hai sahabat blogger sepermainan~
Sebelum-sebelumnya Lianty sudah pernah mengatakan kalau Lianty adalah fansnya BTS alias ARMY (sebutan fansnya BTS).
Tapi nih sahabat blogger... setelah Lianty fikir-fikir dan fikir-fikir lagi, Lianty lebih cocok dikatakan 'Multifandom' karena Lianty gak cuman suka sama satu grup aja :'v /lho?
Boy group Kpop favorit Lianty tetaplah BTS, tapi kalau girl group-nya banyak :'3
Siapakah mereka?
Ini Lianty punya 7 girlgroup favorit Lianty yang sampai sekarang masih Lianty pantengin melalui hp :'3 *fansmodalkuota
7.) SNSD
Padahal sebenarnya SNSD adalah girl group kpop yang paling Lianty sayang. Tapi karena sekarang membernya makin habis. Apa lagi yang Lianty harapkan? :')
Sebenarnya sejak Jessica keluar dulu, Lianty sedih banget TvT, bahkan sampai sekarang Lianty masih mantengin aktivitas solo Jessica.
Di grup ini Lianty gak punya bias karena Lianty sayang semuanya :))
Lagu favorit Lianty dari SNSD judulnya I Got A Boy.
6.) LOVELYZ
Dari zaman Lovelyz masih pertama debut dengan lagu kawaii mereka 'Candy Jelly Love' Lianty langsung suka dan jatuh hati. Lianty suka konsep girly dari group ini >_< Bias Lianty di Lovelyz adalah Kei *_*
Lagu favorit Lianty dari Lovelyz :
For You
5.) PRISTIN
Grup ini juga udah Lianty pantengin sejak debut mereka. Salah satu alasan Lianty naksir adalah karena kedua member mereka yang merupakan ex Ioi. Sejak lagu "We Like" rilis, Lianty putusin untuk jadi fangirl mereka >•< Bias Lianty adalah Kyulkyung.
Lagu favorit Lianty dari Pristin :
We Like
4.) BLACKPINK
Nah kalau grup ini awalnya Lianty gak terlalu tertarik karena pertama Lianty fikir ada aura aura mirip sunbae mereka yaitu 2ne1. Lianty nga terlalu suka 2ne1 karena konsep mereka yang terkesan dewasa. Setelah Lianty pantengin Blackpink, ternyata dugaan Lianty meleset. Mereka ternyata punya konsep lebih Fresh yang nyenengin. Beda dari 2ne1. Dan Lianty jatuh hati *-* Bias Lianty adalah Jisoo.
Lagu favorit Lianty dari BlackPink:
Stay
3.) WJSN
Grup ini juga udah Lianty pantengin dari debut karena awal debut mereka yang mengundang banyak 'war'. Masih ingat kan kalau mereka ini dulu pernah disebut-sebut sebagai EXO versi cewek karena jumlah member yang sama? Tapi setelah member mereka bertambah satu dan malah sebaliknya, member EXO berkurang. Banyak netizen yang malah simpati sama grup satu ini, termasuk Lianty :3 Ternyata mereka punya konsep unik ala-ala cosmo. MV-nya enak ditonton, lagunya juga bagus-bagus TvT. Bias Lianty adalah Dayoung.
Lagu favorit Lianty dari WJSN :
I Wish
2.) GFRIEND
Nah ini nih kisah yang paling lucu. Dulu awal mereka debut, Lianty sempat jadi 'Haters' mereka karena warna konsep mereka yang mirip konsep debut SNSD lho :'v Malu sendiri Lianty :'3 Setelah lagu kedua mereka 'Me Gustas Tu' rilis, seketika si haters ini sadar kalau mereka ini ber-be-da :)) Dan si haters ini malah jatuh cinta terlalu dalam TvT.
The real 'Haters adalah Fans yang tertunda' TvT. Bias Lianty adalah Yuju.
Lagu favorit Lianty dari GFriend :
Love Whisper
1.) TWICE
Kalau grup yang satu ini sih dari jaman mereka belum debut Lianty udah suka :v Waktu mereka jadi cameo di mv-mv GOT7 juga Lianty udah naksir. Setelah mereka debut ya makin-makin naksir lah :D
Lianty suka Twice karena warna konsep mereka yang berwarna dan ceria. Mood Lianty selalu naik kalau dengerin lagu mereka >_< Sahabat blogger juga wajib coba dengerin lagu-lagu Twice ya ^^
Bias Lianty adalah Nayeon.
Lagu favorit Lianty dari TWICE :
Signal
Yap itulah 7 girl group kpop favorit Lianty >_<
Sampai di sini dulu postingan Lianty kali ini ya sahabat blogger. Sampai jumpa di postingan selanjutnya~~
-Lianty Putri-
#Ramadhan30postingan #post26
Sebelum-sebelumnya Lianty sudah pernah mengatakan kalau Lianty adalah fansnya BTS alias ARMY (sebutan fansnya BTS).
Tapi nih sahabat blogger... setelah Lianty fikir-fikir dan fikir-fikir lagi, Lianty lebih cocok dikatakan 'Multifandom' karena Lianty gak cuman suka sama satu grup aja :'v /lho?
Boy group Kpop favorit Lianty tetaplah BTS, tapi kalau girl group-nya banyak :'3
Siapakah mereka?
Ini Lianty punya 7 girlgroup favorit Lianty yang sampai sekarang masih Lianty pantengin melalui hp :'3 *fansmodalkuota
7.) SNSD
Padahal sebenarnya SNSD adalah girl group kpop yang paling Lianty sayang. Tapi karena sekarang membernya makin habis. Apa lagi yang Lianty harapkan? :')
Sebenarnya sejak Jessica keluar dulu, Lianty sedih banget TvT, bahkan sampai sekarang Lianty masih mantengin aktivitas solo Jessica.
Di grup ini Lianty gak punya bias karena Lianty sayang semuanya :))
Lagu favorit Lianty dari SNSD judulnya I Got A Boy.
6.) LOVELYZ
Dari zaman Lovelyz masih pertama debut dengan lagu kawaii mereka 'Candy Jelly Love' Lianty langsung suka dan jatuh hati. Lianty suka konsep girly dari group ini >_< Bias Lianty di Lovelyz adalah Kei *_*
Lagu favorit Lianty dari Lovelyz :
For You
5.) PRISTIN
Grup ini juga udah Lianty pantengin sejak debut mereka. Salah satu alasan Lianty naksir adalah karena kedua member mereka yang merupakan ex Ioi. Sejak lagu "We Like" rilis, Lianty putusin untuk jadi fangirl mereka >•< Bias Lianty adalah Kyulkyung.
Lagu favorit Lianty dari Pristin :
We Like
4.) BLACKPINK
Nah kalau grup ini awalnya Lianty gak terlalu tertarik karena pertama Lianty fikir ada aura aura mirip sunbae mereka yaitu 2ne1. Lianty nga terlalu suka 2ne1 karena konsep mereka yang terkesan dewasa. Setelah Lianty pantengin Blackpink, ternyata dugaan Lianty meleset. Mereka ternyata punya konsep lebih Fresh yang nyenengin. Beda dari 2ne1. Dan Lianty jatuh hati *-* Bias Lianty adalah Jisoo.
Lagu favorit Lianty dari BlackPink:
Stay
3.) WJSN
Grup ini juga udah Lianty pantengin dari debut karena awal debut mereka yang mengundang banyak 'war'. Masih ingat kan kalau mereka ini dulu pernah disebut-sebut sebagai EXO versi cewek karena jumlah member yang sama? Tapi setelah member mereka bertambah satu dan malah sebaliknya, member EXO berkurang. Banyak netizen yang malah simpati sama grup satu ini, termasuk Lianty :3 Ternyata mereka punya konsep unik ala-ala cosmo. MV-nya enak ditonton, lagunya juga bagus-bagus TvT. Bias Lianty adalah Dayoung.
Lagu favorit Lianty dari WJSN :
I Wish
2.) GFRIEND
Nah ini nih kisah yang paling lucu. Dulu awal mereka debut, Lianty sempat jadi 'Haters' mereka karena warna konsep mereka yang mirip konsep debut SNSD lho :'v Malu sendiri Lianty :'3 Setelah lagu kedua mereka 'Me Gustas Tu' rilis, seketika si haters ini sadar kalau mereka ini ber-be-da :)) Dan si haters ini malah jatuh cinta terlalu dalam TvT.
The real 'Haters adalah Fans yang tertunda' TvT. Bias Lianty adalah Yuju.
Lagu favorit Lianty dari GFriend :
Love Whisper
1.) TWICE
Kalau grup yang satu ini sih dari jaman mereka belum debut Lianty udah suka :v Waktu mereka jadi cameo di mv-mv GOT7 juga Lianty udah naksir. Setelah mereka debut ya makin-makin naksir lah :D
Lianty suka Twice karena warna konsep mereka yang berwarna dan ceria. Mood Lianty selalu naik kalau dengerin lagu mereka >_< Sahabat blogger juga wajib coba dengerin lagu-lagu Twice ya ^^
Bias Lianty adalah Nayeon.
Lagu favorit Lianty dari TWICE :
Signal
Yap itulah 7 girl group kpop favorit Lianty >_<
Sampai di sini dulu postingan Lianty kali ini ya sahabat blogger. Sampai jumpa di postingan selanjutnya~~
-Lianty Putri-
#Ramadhan30postingan #post26
Hater adalah fans yang tertunda ㅋㅋㅋ
BalasHapusKalau Ai:
- TWICE: Dahyun
- BP: Jisoo
- WJSN: Eunseo
- SNSD: Yoona (& Jessica) :3
- DIA: Huihyeon
- GFriend: Sowon
- RV: Seulgi
. . 'v')/
Kekekekee... Lianty gak berani ngehate lagi dah. Ntar jadi suka semua TvT
HapusLianty juga suka RV kak... Tapi gak masuk 7 besar mereka :'3 Lianty suka Wendy.
Kalau DIA lianty suka lagu-lagunya, tapi gak terlalu pantengin mereka.
Oh ya Lianty juga suka CLC ^^